Breaking News

Oktober, 2017

  • 16 Oktober

    Kapten Persela Choirul Huda Meninggal Dunia

    Bola.com, Jakarta – Kabar duka kembali datang dari sepak bola Indonesia. Kali ini, kiper Persela Lamongan Choirul Huda meninggal dunia pada Minggu (15/10/2017) sore WIB. Kiper berusia 38 tahun itu dinyatakan meninggal dunia setelah mendapatkan perawatan di Rumah Sakit Umum Daerah Dr Soegiri, Lamongan pada pukul 17.15 WIB. Pertolongan itu diberikan setelah kapten Persela mengalami benturan dalam laga melawan Semen …

  • 16 Oktober

    Disperindag Palangka Raya Belum Terima Informasi Valid Terkait Peralihan Elpiji Subsidi

    Palangka Raya – Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Palangka Raya, Aratuni D Djaban, mengatakan bahwa pihaknya belum menerima informasi valid terkait peralihan gas elpiji 3 kilogram ke tabung 5 kg. “Sejauh ini kita belum menerima laporan atau informasi valid. Memang isunya kita sudah dengar. Cuma kita inikan bekerja dengan sistem, kalau informasi validnya belum kita terima ya tidak …

  • 16 Oktober

    Rekanan Digenjot Selesaikan Revitalisasi Pasar Tradisional Tepat Waktu

    Palangka Raya – Proyek revitalisasi dua pasar tradisional di Palangka Raya ditargetkan selesai pada 21 Desember 2018. Kedua pasar tersebut yaitu pasar di Kelurahan Tangkiling, Kecamatan Bukit Batu dan pasar di Kelurahan Kalampangan, Kecamatan Sebangau. “Pengerjaannya terus dilakukan dan proses pengerjaannya dipercepat. Ini demi mengejar target yang ditentukan pihak Kementerian Perdagangan yakni pada 21 Desember 2018 mendatang,” kata Kepala Dinas …

  • 16 Oktober

    Empat Sekolah di Palangka Raya Dipilih Selenggarakan UN Perbaikan

    Palangka Raya – Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) telah mengeluarkan kebijakan untuk memperbaiki nilai ujian nasional (UN) kepada para anak didik yang belum memperoleh nilai standar 5,5. Kebijakan ini langsung direspon dinas pendidikan diseluruh Indonesia, termasuk di Provinsi Kalimantan Tengah. Di Kota Palangka Raya, Dinas Pendidikan Provinsi Kalimantan Tengah telah menunjuk empat sekolah untuk menyelanggarakan UN perbaikan. Empat sekolah ini …

  • 16 Oktober

    Ikatan Adyaksa Dharmakarini Adakan Pemeriksaan Deteksi Kanker Serviks dan Payudara

    Palangka Raya – Ikatan Adyaksa Dharmakarini Wilayah Provinsi Kalimantan Tengah mengadakan pemeriksaan deteksi dini kanker serviks dan payudara kepada ibu-ibu rumah tangga dari berbagai profesi, Kamis (12/10/2017). Pemeriksaan kesehatan secara gratis ini diadakan di aula kantor Kejaksaan Tinggi Provinsi Kalimantan Tengah. Kegiatan sosial ini terselenggara berkat bekerja sama dengan Organisasi Aksi Solidaritas Era Kabinet Kerja. Kegiatan yang diadakan oleh organisasi …

  • 16 Oktober

    Lolos 8 Besar, Suporter Sambut Kedatangan Kalteng Putra di Bandara Tjilik Riwut

    Palangka Raya – Para suporter menyambut kedatangan tim Laskar Isen Mulang julukan Kalteng Putra di Bandara Tjilik Riwut, Palangka Raya, Jumat (13/10/2017) pukul 10.45 WIB. Penyambutan istimewa ini dilakukan sebagai ungkapan suka cita karena Kalteng Putra lolos ke-8 besar Liga 2 Indonesia setelah mengalahkan Persebaya 1-0 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Kamis (12/10/2017) sore. Hanya saja kepulangan tim Kalteng …

  • 11 Oktober

    Anak Punya Guru yang Dibenci, Apa yang Harus Dilakukan?

    JAKARTA, KOMPAS.com – Anak-anak pasti memiliki pengalaman di sekolah, baik dengan teman atau guru. Bila bermasalah dengan teman, anak mungkin bisa menyelesaikan sendiri. Tapi, bagaimana bila masalah tersebut dengan guru? Tentu ada pertimbangan tertentu agar tidak salah tindakan dan merugikan anak atau pun guru. Psikolog Ajeng Raviando menyarankan agar orangtua bisa menanamkan kepada anak bila hidup tidak bisa selalu memilih. …

  • 11 Oktober

    Lionel Messi: Argentina Tak Pantas Gagal ke Piala Dunia 2018

    KOMPAS.com – Lionel Messi buka suara setelah menjadi pahlawan lolosnya Argentina ke Piala Dunia 2018. Tim nasional Argentina memastikan diri lolos ke Piala Dunia 2018 setelah menang 3-1 atas timnas Ekuador. Messi menjadi bintang kemenangan Argentina dengan torehan hat-trick (12′, 30′, 62′) pada laga tersebut. Pemain berjuluk La Pulga tersebut merasa puas terhadap hasil yang diraih timnas Argentina melawan Ekuador. …

  • 11 Oktober

    Indra Sjafri Tak Ingin Hanya Egy yang Disanjung

    KOMPAS.com – Pemain Timnas U-19 Indonesia, Egy Maulana Vikri, menjadi buah bibir berkat permainanya yang sangat menarik. Namun, pelatih timnas U-19 Indonesia, Indra Sjafri berharap bukan hanya Egy yang disanjung karena keberhasilan merupakan kontribusi seluruh pemain. Egy menjadi sorotan publik seusai menjadi top scorer Piala AFF U-18 2017 bulan lalu di Myanmar. Tak hanya itu, skill pemain 17 tahun asal …

  • 11 Oktober

    Heboh Transfer Jumbo Orang Kaya RI, Takut Bayar Pajak?

    Liputan6.com, Jakarta – Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak Kementerian Keuangan blakblakan menyebut terdapat 81 warga negara Indonesia (WNI) yang memindahkan dana dengan nilai total US$ 1,4 miliar atau sekitar Rp 18,9 triliun (estimasi Rp 13.500 per dolar AS) dari Guernsey, Inggris ke Singapura. Pemindahan dana itu melalui Standard Chartered Plc yang dilakukan pada akhir 2015. Direktur Jenderal Pajak Ken Dwijugiasteadi menjelaskan …